Kepala Kejaksaan Negeri Sijunjung Lakukan Penyuluhan Hukum Terpadu ke Desa Kampung Baru

    Kepala Kejaksaan Negeri Sijunjung Lakukan Penyuluhan Hukum Terpadu ke Desa Kampung Baru
    Dokumentasi Penyuluhan Hukum Terpadu di Desa Kampung Baru

    Sijunjung - Kepala Kejaksaan Negeri Sijunjung Adi Nuryadin Sucipto, SH., MH., bersama dengan Pemerintah Daerah dan Aparat Penegak Hukum lainnya melakukan Penyuluhan Hukum Terpadu ke Desa Kampung Baru, Kecamatan Kupitan, Kabupaten Sijunjung, pada Selasa (28/11/2022). 

    Kegiatan Penyuluhan Hukum Terpadu ini merupakan kegiatan yang rutin di lakukan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Sijunjung guna untuk mengedukasi masyarakat tentang hukum yang berlaku di negara Indonesia. 

    Sekretaris Desa Ikhsan Hendra, S.Pdi., yang mewakili Kepala Desa juga menambahkan bahwa kegiatan ini untuk menambah wawasan masyarakat mengenai hukum. 

    " Kegiatan ini berguna untuk menambah wawasan mengenai hukum, karena kita sudah bersama dengan penegak hukum, seperti dari Kejaksaan, Pengadilan, dan Polisi." Ujar Ikhsan pada Selasa (28/11/2022). 

    Kemudian, kegiatan ini di buka oleh Yusni Darti selaku anggota DPRD Kabupaten Sijunjung, dia berharap peserta penyuluhan dapat mengikuti penyuluhan dengan baik dan tertip.
     
    Selanjutnya, Kajari menyampaikan materi tentang "Pengelolaan Keuangan Desa Alokasi Dana Desa (ADD) dan Dana Desa (DDS) . "  Kajari juga mengingatkan kepada peserta untuk menggunakan Dana desa sesuai dengan Juknis yang telah di tetapkan. 

    "Dalam Pengelolaan Dana Desa harus sesuai dengan Juknisnya, dan jangan sampai menyimpang dari Juknis/Regulasi yang telah di tetapkan." Ujar Kajari. 

    Selain Kajari Kegiatan Penyuluhan Hukum ini juga dihadiri oleh Anggota DPRD Kabupaten Sijunjung Yusni Darti, Kabag Hukum Miswita, MR, SH., Kanit III Tipidkor Sat Reskrim Polres Sijunjung IPDA Ichsan Ansasi, SH., Perwakilan Pengadilan Negeri Fa'iz Dimas Arya Putra, SH., Perwakilan Pengadilan Agama Robbil Alfires, S.Sy., Perangkat Desa, BPD, Tokoh Masyarakat, dan Masyarakat Desa Kampung Baru. 
    Kegiatan ini di akhiri dengan sesi Tanya jawab antara Narasumber dan Peserta. (Syahrul Azmi)

    sijunjung penyuluhanhukumterpadu aph
    Syahrul Azmi

    Syahrul Azmi

    Artikel Berikutnya

    Rakornas TP PKK Dibuka Ibu Iriana Jokowi,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Bupati Sijunjung Dampingi Rektor UNP Ganefri Tinjau Lokasi Pendirian Gedung Serbaguna Dan Gedung Perkuliahan
    Hadiri Halal bi Halal Kelompok PKH, Bupati dan Wabup Kompak Sapa Masyarakat Kecamatan Kupitan
    Kembali Serahkan kartu BPJS Ketenagakerjaan, Benny Dwifa : Upaya Pemerintah Menyejahterakan Masyarakat Dengan Program Jaminan Kesehatan
    Sinergi, BAZNAS dan Pemkab Sijunjung Kolaborasi Tingkatkan Perekonomian Masyarakat Transmigran Padang Tarok
    Resmikan Masjid Nurul Hasanah Nagari Palaluar, Bupati Benny Dwifa Ajak Masyarakat Ramaikan Masjid Dalam Syiarkan Agama Islam
    Bupati Sijunjung Dampingi Rektor UNP Ganefri Tinjau Lokasi Pendirian Gedung Serbaguna Dan Gedung Perkuliahan
    Hadiri Halal bi Halal Kelompok PKH, Bupati dan Wabup Kompak Sapa Masyarakat Kecamatan Kupitan
    Sinergi, BAZNAS dan Pemkab Sijunjung Kolaborasi Tingkatkan Perekonomian Masyarakat Transmigran Padang Tarok
    Kembali Serahkan kartu BPJS Ketenagakerjaan, Benny Dwifa : Upaya Pemerintah Menyejahterakan Masyarakat Dengan Program Jaminan Kesehatan
    Pemkab Sijunjung Kembali Raih Opini WTP untuk ke 7 Kali, Bupati Benny Dwifa Ucap Alhamdulillah
    Bantu Penuhi Kebutuhan Masyarakat, TP PKK Kabupaten Sijunjung Bagikan Paket Sembako Kepada Pengguna Jalan di Muaro
    Serahkan Sertifikat Tanah, Bupati Benny Dwifa : Bisa Menggerakan Perekonomian Masyarakat
    Ratusan PPS Dilantik, Bupati Sijunjung Harapkan PPS Jalankan Amanah Dengan Baik Dan Rasa Tanggung Jawab
    Pemkab Sijunjung Kembali Raih Opini WTP untuk ke 7 Kali, Bupati Benny Dwifa Ucap Alhamdulillah
    Bupati Sijunjung Benny Dwifa Hadiri Upacara Santi Aji Peringatan HUT Tagana ke-19 Tahun 2023 di Dharmasraya

    Ikuti Kami